Dancing Faces (^o^)..

Satu lagi video bodoh nan jenius dari Jepang..Dancing Faces :



Pada video di atas, seorang peneliti dari Jepang, Daito Manabe, memasangkan elektrode-elektrode ke wajah kawan2nya, dah perhatikan apa yang terjadi pada video di atas. Sang peneliti tadi bisa menggerakkan wajah kawan2nya tadi melalui elektrode-elektrode tersebut.

Cukup lucu juga menurut saya. Hmmm..kira-kira nanti implementasinya akan digunakan untuk apa ya?

(source gizmodo)

Postingan populer dari blog ini

Sejarah Facebook

Facebook. Album kenangan yang menjelma menjadi situs komunitas raksasa.

Swiss Army Knife. Tetap menjadi senjata andalan bagi MacGyver masa kini (^_^)